Pages

Thursday, March 5, 2015

Lukisan Termahal Di Dunia #8

Jackson Pollock - "Number 19"

Number 19
Lukisan Pollock yang tampak seperti tetesan cat tak beraturan dengan dominasi warna hitam putih ini terjual seharga US$ 58,3 juta pada Mei 2013 lalu.

Mungkin harga ini memang fantastis, tapi perlu diketahui pada 2006 silam karya lain dari Pollock laku terjual hingga US$ 140 juta. Kali ini karya Pollock dijual melalui balai lelang Christie's, New York.

Lukisan ini dibuat oleh Pollock pada tahun 1948, 12 tahun sebelum tahun wafatnya seniman itu.

No comments:

Post a Comment